Peer Review E-Money as a Payment System Tool In Flazz BCA Card Users In Surabaya

Ady, Sri Utami (2019) Peer Review E-Money as a Payment System Tool In Flazz BCA Card Users In Surabaya. Fakultas Ekonomi dan Bisnis.

[img] Text
Peer Review E Money as A System Tool.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kebijakan e-money di Indonesia sebagai alat sistem pembayaran yang baru pada pengguna kartu flazz BCA.Penelitian ini menggunakan teknik Purposive Sampling yaitu teknik penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu”. Pertimbangan dalam penentuan sampel pada penelitian ini adalah Customer Service Bank BCA dan pengguna yang menggunakan Kartu Flazz BCA. Proses pengumpulan data dalam penelitian ini, dilakukan dengan wawancara. Penulis melakukan pemilihan data yang diperoleh pada saat penelitian mengenai Kebijakan E-Money sebagai alat sistem pembayaran yang baru, kemudian data tersebut dikategorikan sesuai dengan rincian masalahnya. Data tersebut dihubungkan antara satu dengan yang lainnya sehingga mudah ditarik simpulan sebagai jawaban terhadap fokus penelitian yang ada. Metode observasi penelitian ini dilakukan dengan cara mencatat pada saat peristiwa terjadi atau gejala tertentu sesuai dengan pembahasan yang diteliti. Kegiatan observasi peneliti lakukan untuk memberikan dan menyampaikan gambaran penyajian data yang realistis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa mengenai pengelolaan produk Flazz BCA penanganannya langsung di lakukan oleh Customer Service. Kartu FLAZZ BCA sangat menguntungkan karena praktis dan efiesien, Tetapi penggunaan FLAZZ BCA sendiri masih belum dapat mencakup seluruh negeri, ada beberapa daerah dan beberapa pedagang yang masih menggunakan transaksi penjualan secara konvensional. Sebaiknya perlu diadakan kegiatan sosialiasasi terhadap pengguna E-money penjelasan fitur-fitur yang memudahkan pengguna dalam menggunakan fasilitas E-money, dan perlu di atur kembali tentang syarat- syaratdan peraturan yang harus dipatuhi oleh pemilik e-money sehingga penerbit E-money lebih berhati- hati dan selektif dalam memberikan izin penggunaan fasilitas kepada pemilik E-money.

Item Type: Other
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Depositing User: Husein Muhammad
Date Deposited: 07 Jul 2022 01:30
Last Modified: 07 Jul 2022 01:30
URI: http://repository.unitomo.ac.id/id/eprint/3336

Actions (login required)

View Item View Item