pertiwi, astika and Aulia, Yoosita (2021) PENGARUH LOVE OF MONEY, MACHIAVELLIAN DAN RELIGIUSITAS TERHADAP PERSEPSI ETIS MAHASISWA AKUNTANSI UNIVERSITAS DR. SOETOMO SURABAYA. LIABILITY, 3 (1). pp. 108-132. ISSN 2686-4326
Text
1377-4492-1-PB.pdf Download (402kB) |
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis dan membuktikan : (1) Pengaruh Love of Money , Machiavellian dan Religiusitas secara simultan terhadap Persepsi Etis Mahasiswa Akuntansi Universitas Dr. Soetomo Surabaya;(2) Pengaruh Love of Money , Machiavellian dan Religiusitas secara Parsial terhadap Persepsi Etis Mahasiswa Akuntansi Universitas Dr.Soetomo Surabaya. Populasi pada penelitian ini adalah Mahasiswa Akuntansi Universitas Dr. Soetomo tahun 2016 dan 2017.Sampel dalam penelitian ini menggunakan metode Purposive Sampling. Teknik analisis menggunakan metode analisis regresi linear berganda. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa : (1) Love of Money, Machiavellian dan Religiusitas secara simultan berpengaruh signifikna terhadap Persepsi Etis Mahasiswa Akuntansi;(2) Love of Money ,Machiavellian dan Religiusitas secara parsial berpengaruh signifikan terhadap Persepi Etis Mahasiswa Akuntansi.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi |
Depositing User: | Husein Muhammad |
Date Deposited: | 29 Jul 2021 07:26 |
Last Modified: | 29 Jul 2021 07:26 |
URI: | http://repository.unitomo.ac.id/id/eprint/3187 |
Actions (login required)
View Item |